Selasa, 29 Maret 2016

Tips: yang harus diperhatikan saat membeli sebuah properti


7 Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Properti

7 Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Properti


7 hal yang perlu anda perhatikan saat akan membeli properti, beberapa hal yang perlu anda perhatikan sebelum anda menentukan properti yang akan anda beli,
berikut ini beberapa tips yang layak Anda baca.

1. Lokasi
Ini merupakan aspek terpenting untuk anda pertimbangkan sebelum menentukan property yang akan anda beli. pemilihan Lokasi sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan Anda, apakah property yang akan anda beli tersebut diperuntukan untuk rumah tinggal atau untuk tujuan bisnis ? jika untuk Tempat tinggal, yang perlu dipertimbangkan adalah :
- Apakah fasilitas yang disediakan cukup memadai, dari sisi sarana prasarana berikut segi keamanan lingkungannya, area belanja berikut taman bermain untuk anak – anak;
-Apakah merupakan daerah yang sedang berkembang atau sudah berkembang;
apabila property yang anda beli diperuntukan untuk Tujuan bisnis, maa hal yang perlu dipertimbangkan adalah :
- Apakah lokasinya sesuai dengan pangsa pasar bisnis yang akan anda jalankan  ?
- Apakah daerah tersebut sedang berkembang atau sudah berkembang ?
Apakah jumlah penghuni di daerah tersebut cukup potensial untuk jenis bisnis yang kita jalankan ?

2. Klasifikasi tanah
Secara umum dapat diklasifikasikan menjadi 4 kategori, yaitu : komersial, perumahan, industri dan pertanian.
Dengan mengetahui jenis tanah, tentunya akan sangat membantu  kita untuk mencari properti yang kita inginkan sesuai dengan kebutuhan.

3. Pendapatan Pasif
Apakah properti tersebut berpotensi mendatangkan pendapatan pasif ? Apakah ada penyewa atau calon penyewa ?
Berapa harga yang sudah ditawarkan penyewa untuk properti tersebut?
Pilihan terbaiknya adalah pilihan investasi properti bisa menjadi “self-liquidating aset” yang menghasilkan pendapatan pasif sekaligus mampu membangun aset untuk anda. cobalah Pertimbangkan skenario sebagai berikut : Beli properti di tempat yang cukup strategis , yaitu lokasi yang cukup diminati para penyewa. anda tidak perlu membayar secara tunai dari keseluruhan harga property tersebut, anda cukup membayar uang muka dan biarkanlah  penyewa membayar cicilannya dari biayan sewa bulanan. Luar biasa bukan ?

4. Status tanah
Sertifikat tanah merupakan dokumen hukum yang menjelaskan atas status kepemilikan. periksalah secara teliti mengenai status surat tanahnya, pastikan nama yang tercantum di surat tanah sesuai dengan nama pihak yang akan menjual tanah tersebut? Apakah penjual memiliki hak hukum untuk melakukan transaksi tersebut? jangan lupa untuk memastikan Berapa meter persegi luas tanah tersebut?

5. Encumbrances
Encumbrances merujuk kepada batas-batas properti. Apakah ada kenikmatan- Kenikmatan yang membatasi ruang occupiable properti. Mungkin sebagian tanah milik telah dihibahkan misalnya, jalan. Apakah ada klaim dari pihak lain? pengecekan terhadap hal hal tersebut sangatlah penting untuk menghindari tuntutan hukum di kemudian hari, Tuntutan hukum adalah masalah yang melekat pada properti. pastikan tidak ada pihak lain yang mengklaim hak milik atas tanah tersebut ?sertifkat Apakah sedang diagunkan ke bank? Jika yang terjadi seperti demikian, maka hipotek sebaiknya segera  dibatalkan.karena Jika tidak, maka pihak lain seperti bank suatu saat dapat menyita tanah tersebut , jika pemilik tidak mampu melunasi pinjamannya.

6. Pembayaran PBB
Properti termasuk barang yang terkena pajak. Dengan melihat Surat pemberitahuan PBB, tentunya kita akan dapat mengetahui berapa nilai dari properti yang akan kita beli. Pastikan bahwa PBB atas properti yang akan kita beli sudah dilunasi agar tidak menjadi beban di kemudian hari

7. Masalah lain
Masalah ain yang perlu Anda pertimbangkan sebelum melakukan pembelian properti adalah ada atau tidaknya penghuni / penyewa ilegal. karena jumlah dari biaya hukum yang akan diperlukan untuk mengusir orang-orang ilegal ini cukup besar, selain daripada itu mereka juga dapat mencuri sesuatu yang memiliki nilai pasar dari properti anda.

Demikian hal-hal yang terlihat sepele tetapi sering kali menjadi masalah besar jika tidak anda perhatikan dengan baik. semoga artikel ini bisa bermanfaat.

Senin, 28 Maret 2016

My Property


7 Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Properti

7 Hal Yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Properti


7 hal yang perlu anda perhatikan saat akan membeli properti, beberapa hal yang perlu anda perhatikan sebelum anda menentukan properti yang akan anda beli,
berikut ini beberapa tips yang layak Anda baca.

1. Lokasi
Ini merupakan aspek terpenting untuk anda pertimbangkan sebelum menentukan property yang akan anda beli. pemilihan Lokasi sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan Anda, apakah property yang akan anda beli tersebut diperuntukan untuk rumah tinggal atau untuk tujuan bisnis ? jika untuk Tempat tinggal, yang perlu dipertimbangkan adalah :
- Apakah fasilitas yang disediakan cukup memadai, dari sisi sarana prasarana berikut segi keamanan lingkungannya, area belanja berikut taman bermain untuk anak – anak;
-Apakah merupakan daerah yang sedang berkembang atau sudah berkembang;
apabila property yang anda beli diperuntukan untuk Tujuan bisnis, maa hal yang perlu dipertimbangkan adalah :
- Apakah lokasinya sesuai dengan pangsa pasar bisnis yang akan anda jalankan  ?
- Apakah daerah tersebut sedang berkembang atau sudah berkembang ?
Apakah jumlah penghuni di daerah tersebut cukup potensial untuk jenis bisnis yang kita jalankan ?

2. Klasifikasi tanah
Secara umum dapat diklasifikasikan menjadi 4 kategori, yaitu : komersial, perumahan, industri dan pertanian.
Dengan mengetahui jenis tanah, tentunya akan sangat membantu  kita untuk mencari properti yang kita inginkan sesuai dengan kebutuhan.

3. Pendapatan Pasif
Apakah properti tersebut berpotensi mendatangkan pendapatan pasif ? Apakah ada penyewa atau calon penyewa ?
Berapa harga yang sudah ditawarkan penyewa untuk properti tersebut?
Pilihan terbaiknya adalah pilihan investasi properti bisa menjadi “self-liquidating aset” yang menghasilkan pendapatan pasif sekaligus mampu membangun aset untuk anda. cobalah Pertimbangkan skenario sebagai berikut : Beli properti di tempat yang cukup strategis , yaitu lokasi yang cukup diminati para penyewa. anda tidak perlu membayar secara tunai dari keseluruhan harga property tersebut, anda cukup membayar uang muka dan biarkanlah  penyewa membayar cicilannya dari biayan sewa bulanan. Luar biasa bukan ?

4. Status tanah
Sertifikat tanah merupakan dokumen hukum yang menjelaskan atas status kepemilikan. periksalah secara teliti mengenai status surat tanahnya, pastikan nama yang tercantum di surat tanah sesuai dengan nama pihak yang akan menjual tanah tersebut? Apakah penjual memiliki hak hukum untuk melakukan transaksi tersebut? jangan lupa untuk memastikan Berapa meter persegi luas tanah tersebut?

5. Encumbrances
Encumbrances merujuk kepada batas-batas properti. Apakah ada kenikmatan- Kenikmatan yang membatasi ruang occupiable properti. Mungkin sebagian tanah milik telah dihibahkan misalnya, jalan. Apakah ada klaim dari pihak lain? pengecekan terhadap hal hal tersebut sangatlah penting untuk menghindari tuntutan hukum di kemudian hari, Tuntutan hukum adalah masalah yang melekat pada properti. pastikan tidak ada pihak lain yang mengklaim hak milik atas tanah tersebut ?sertifkat Apakah sedang diagunkan ke bank? Jika yang terjadi seperti demikian, maka hipotek sebaiknya segera  dibatalkan.karena Jika tidak, maka pihak lain seperti bank suatu saat dapat menyita tanah tersebut , jika pemilik tidak mampu melunasi pinjamannya.

6. Pembayaran PBB
Properti termasuk barang yang terkena pajak. Dengan melihat Surat pemberitahuan PBB, tentunya kita akan dapat mengetahui berapa nilai dari properti yang akan kita beli. Pastikan bahwa PBB atas properti yang akan kita beli sudah dilunasi agar tidak menjadi beban di kemudian hari

7. Masalah lain
Masalah ain yang perlu Anda pertimbangkan sebelum melakukan pembelian properti adalah ada atau tidaknya penghuni / penyewa ilegal. karena jumlah dari biaya hukum yang akan diperlukan untuk mengusir orang-orang ilegal ini cukup besar, selain daripada itu mereka juga dapat mencuri sesuatu yang memiliki nilai pasar dari properti anda.

Demikian hal-hal yang terlihat sepele tetapi sering kali menjadi masalah besar jika tidak anda perhatikan dengan baik. semoga artikel ini bisa bermanfaat.

Minggu, 27 Maret 2016

Pulau Cinta

Pulau Cinta Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Alkisah di suatu pulau kecil, tinggallah berbagai macam benda-benda abstrak : ada Cinta, Kesedihan, Kekayaan, Kegembiraan dan sebagainya. Mereka hidup berdampingan dengan baik.

Namun suatu ketika, datang badai menghempas pulau kecil itu dan air laut tiba-tiba naik dan akan menenggelamkan pulau itu.

Semua penghuni pulau cepat-cepat berusaha menyelamatkan diri. Cinta sangat kebingungan sebab ia tidak dapat berenang dan tak mempunyai perahu. Ia berdiri di tepi pantai mencoba mencari pertolongan.

Sementara itu air makin naik membasahi kaki Cinta. Tak lama Cinta melihat Kekayaan sedang mengayuh perahu. "Kekayaan! Kekayaan! Tolong aku!" teriak Cinta. "Aduh! Maaf, Cinta!" kata Kekayaan, "perahuku telah penuh dengan harta bendaku. Aku tak dapat membawamu serta, nanti perahu ini tenggelam. Lagipula tak ada tempat lagi bagimu di perahuku ini." Lalu Kekayaan cepat-cepat mengayuh perahunya pergi.

Cinta sedih sekali, namun kemudian dilihatnya Kegembiraan lewat dengan perahunya. "Kegembiraan! Tolong aku!", teriak Cinta. Namun Kegembiraan terlalu gembira karena ia menemukan perahu sehingga ia tak mendengar teriakan Cinta.

Air makin tinggi membasahi Cinta sampai ke pinggang dan Cinta semakin panik. Tak lama lewatlah Kecantikan. "Kecantik
... baca selengkapnya di Pulau Cinta Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu